DF - Kemaren menemukan kasus baru, jaringan terasa lemot banget. Ternyata bebarengan Windows 10 melakukan Update. Saya coba buka di webnya microsoft, ternyata ada fitur update lokal, maksudnya gimana, jadi ketika dalam sebuah jaringan ada salah satu komputer yang sudah update windows terbaru, maka komputer yang ada dalam jaringan lokal itu akan ambil file update dari komputer yang pertama sudah terupdate, begini cara setting update windows 10 melalui jaringan lokal.
- Buka setting pada windows 10 anda
- Cari settingan Update Setting